Home

February 8, 2015

JAPANESE SATSUMA MORIAGE TEACUP & SAUCERS









CANGKIR DAN PISIN SATSUMA
Porcelain dengan enamel timbul dan gilding emas.
Marking cap mahkota dan daun.
1920 - 1940, Jepang.
1 Cangkir diameter 9 cm, tinggi 5,5 cm.
3 Pisin diameter 14 cm, tinggi 2 cm.
Relatif masih baik, beberapa bagian gilding emas ada yang mulai menipis, dan pada 1 pisin ada bagian warna enamel yang memudar.
Bonus tempat susu yang rusak grimpil besar.

Cangkir dan pisin yang dihiasi gambar kannon ( Dewi Kwan-Im nya orang Jepang ) yang ditemani oleh seorang suci / arahat ini, bisa untuk melengkapi tea set satsuma anda yang kurang.

1 cangkir + 3 pisin ini :
Zold - Tanah Bumbu